Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2011

Kesehatan Mental

Konsep Sehat Suatu keadaan yang sempurna baik fisik, mental dan sosial tidak hanya bebas dari penyakit atau kelemhan. Sehat bukan merupakan suatu kondisitetapai merupakan penyesesuaian, bukan merupakan suatu keadaan tapi merupakan ptoses. Proses disini adalah adaptasi individu yang tidak hanya terhadap fisik mereka tetapai terhadap lingkungan sosialnya. Sejarah Kesehatan Mental Periodesasi perkembangan ilmu kesehatan mental : Zaman Prasejarah Manusia purba sering mengalami gangguan mental atau fisik, seperti infeksi, artritis, dll Zaman peradaban awal 1. Phytagoras ( orang yang pertama memberi penjelasan alamiah terhadap penyakit mental ) 2. Hypocrates ( Ia berpendapat penyakit / gangguan otak adalah penyebab penyakit mental 3. Plato , menurutnya gangguan mental sebagian gangguan moral, gangguan fisik dan sebagiaan lagi dari dewa dewa Zaman Renaissesus Pada zaman ini di beberapa negara eropa , para tokoh